IPS kelas 8: Perdagangan Internasional

 

Kalau temen-temen pernah membeli barang-barang dari luar negeri, entah itu bertranksaksi langsung atau via aplikasi belanja, artinya sudah jadi pelaku perdagangan internasional.

Perdagangan internasional merupakan suatu aktivitas berdagang yang dilakukan oleh dua negara yang berbeda. Aktivitas dagang ini bisa melibatkan individu dengan individu antarnegara, individu dengan pemerintah antarnegara, dan pemerintah dengan pemerintah antarnegara.


 

Pernah denger istilah ekspor-impor gak?

Ekspor adalah kegiatan menjual produk dari dalam negeri ke luar negeri

Contohnya: Indonesia mengekspor kelapa sawit, kopi, dan karet ke Malaysia, China, Jepang, dll.

 

ndonesia mengekspor kelapa sawit, kopi, dan karet ke berbagai negara di dunia, seperti Malaysia, China, Jepang, Jerman, Kanada, dan negara lainnya. Sedangkan contoh kegiatan impor adalah negara Indonesia yang setiap tahun mengimpor minyak dari negara-negara Timur Tengah.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Apa Itu Ekspor dan Impor: Pengertian, Tujuan, dan Contohnya", Klik untuk baca: https://money.kompas.com/read/2022/10/16/225459526/apa-itu-ekspor-dan-impor-pengertian-tujuan-dan-contohnya?page=all.


Kompascom+ baca berita tanpa iklan: https://kmp.im/plus6
Download aplikasi: https://kmp.im/app

Impor adalah kegiatan membeli suatu produk atau barang dari luar negeri.

 Contohnya; Indonesia yang setiap tahun mengimpor minyak dari negara-negara Timur Tengah. 

 

Apa yang yang mendorong perdagangan internasional?

Berikut diantaranya....




 

Apa saja sih kebijakan perdagangan internasional?



 REVIEW

1. Jelaskan pengertian singkat perdagangan internasional!

 2. Tuliskan 5 produk yang diekspor Indonesia dan 5 produk yang diimpor Indonesia lengkap dengan negara mitra tujuan dan negara mitra asalnya!

3. Sebutkan 5 kebijakan perdagangan Internasional! Jelaskan apa yg dimaksud "kuota impor"!

4. Pernahkah kalian membeli barang dari luar negeri secara online? Sebutkan nama aplikasi belanjanya! Nama barangnya, asal negara barangnya, harga produk dan besar pajaknya!

Impor adalah kegiatan membeli suatu produk atau barang dari luar negeri.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Apa Itu Ekspor dan Impor: Pengertian, Tujuan, dan Contohnya", Klik untuk baca: https://money.kompas.com/read/2022/10/16/225459526/apa-itu-ekspor-dan-impor-pengertian-tujuan-dan-contohnya?page=all.


Kompascom+ baca berita tanpa iklan: https://kmp.im/plus6
Download aplikasi: https://kmp.im/app6

 

Ekspor adalah kegiatan atau aktivitas mengeluarkan barang dari dalam negeri ke luar negeri

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Apa Itu Ekspor dan Impor: Pengertian, Tujuan, dan Contohnya", Klik untuk baca: https://money.kompas.com/read/2022/10/16/225459526/apa-itu-ekspor-dan-impor-pengertian-tujuan-dan-contohnya?page=all.


Kompascom+ baca berita tanpa iklan: https://kmp.im/plus6
Download aplikasi: https://kmp.im/app6

Referensi:
1. Buku IPS Kemendikbud kelas VIII

Komentar